Tokutei Ginou
Osaka
Posted 2 hari ago
Daftar Isi
Persyaratan
- Pria/Wanita
- Memiliki N4 atau N3 lebih diutamakan
- Diutamakan bisa melayani dalam Bahasa Inggris
- Komunikasi yang baik
Deskripsi Pekerjaan
- Asisten dapur dan melayani pelanggan di restoran Yakiniku yang banyak dikunjungi turis asing
- Jam Kerja: 11:00-23:00, 8–10 jam, hari kerja/bulan 20–22 hari dan hari libur 8-9hari/bulan
- Waktu kerja rata-rata: Sekitar 220 jam/bulan (termasuk lembur 45 jam)
Benfenit
- Gaji Kotor : ¥270,000 (termasuk lembur 45 jam)
- Gaji Bersih : ¥224,518
- Bonus: 2 kali setahun (musim panas & musim dingin, tergantung performa kerja dan perusahaan)
- Kenaikan gaji: ada, tergantng performa kinerja
- Asrama/Tempat tinggal: Ada
- Potongan dan Biaya
- Pajak Penghasilan: ¥7,280
- Asuransi Kesehatan: ¥12,792
- Asuransi Pensiun: ¥23,790
- Asuransi Ketenagakerjaan: ¥1,620
- Biaya lain (listrik, Wi-Fi, dll): sesuai pemakaian
- Total Potongan: ¥45,482